Cara Membuat Meta Tag Versi.2 untuk Blog

Pada Postingan Sebelumnya "Buatlah Meta Tag Pada Blog Anda" saya membahas tentang Apa itu Meta Tag dan manfaat meta tag pada blog.
Di Postingan ini "Buatlah Meta Tag Pada Blog Anda" saya juga sudah memberitahu bagaimana cara memasang meta tag pada blog.
Untuk itu, Pada postingan kali ini juga tidak jauh berbeda dengan postingan sebelumnya yang sama-sama membahas tentang bagai mana cara memasang meta tag pada blog.
Untuk postingan ini saya memberi nama Meta tag Versi.2 karna menurut saya, Meta taq sebelumnya sudah terlebih dahulu saya uji coba di blog.
untuk versi.2 ini perbedaanya terletak pada element-element penyusunan Meta tag, disini penyusunan meta tag-nya sedikit lebih banyak dari yang sebelumnya.
Baiklah, untuk mempersingkat waktu saya akan menjelaskan Cara pemasangannya.

Ikuti Langkah-Langkah Berikut ini :
a. Login Account Blog
b. Pilih Rancangan
c. Edit HTML
d. Beri Tanda CheckList Pada "Expand Widget Template"
e. Untuk Mengantisipasi adanya kesalahan sebaiknya Back-up terlebih dahulu Template Blog Anda dengan cara "Download" Template.
f. Kemudian setelah selesai di Back-up, cari Code Berikut, <head>
g. Kemudian Copy Code Script berikut ini, lalu Pastekan di bawah Kode <head>
Code Script :
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<meta content=' ISI DENGAN DESKRIPSI BLOG SOBAT ' name='DESCRIPTION'/>
<meta content=' ISI DENGAN KEYWORD BLOG SOBAT ' name='KEYWORDS'/> </b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<title><data:blog.pageName/></title>
<meta expr:content='data:blog.pageName + &quot;, &quot; + data:blog.title + &quot;, &quot; + data:blog.pageName' name='Description'/>
<meta expr:content='data:blog.pageName + &quot;, &quot; + data:blog.title + &quot;, &quot; + data:blog.pageName' name='Keywords'/>
</b:if>
<meta content='index, follow' name='robots'/>
<meta content=' NAMA PENGGUNA BLOG ' name='author'/>
<meta content='2012, ISI DENGAN JUDUL BLOG ' name='copyright'/>
<meta content='1 days' name='revisit-after'/>
<meta content='id' name='language'/>
<meta content='id' name='geo.country'/>
<meta content='Indonesia' name='geo.placename'/>
<meta content='all-language' http-equiv='Content-Language'/>
<meta content='global' name='Distribution'/>
<meta content='global' name='target'/>
<meta content='Indonesia' name='geo.country'/>
<meta content='all' name='robots'/>
<meta content='all' name='googlebot'/>
<meta content='all' name='msnbot'/>
<meta content='all' name='Googlebot-Image'/>
<meta content='all' name='Slurp'/>
<meta content='all' name='ZyBorg'/>
<meta content='all' name='Scooter'/>
<meta content='ALL' name='spiders'/>
<meta content='text/html; charset=UTF-8' http-equiv='Content-Type'/>
<meta content='true' name='MSSmartTagsPreventParsing'/>
<meta content='blogger' name='generator'/>
<meta content='general' name='rating'/>
<meta content='never' name='Expires'/>
Setelah Selesai, Lalu Save Template anda.
NB. Text yang Berwarna sesuaikan dengan Blog anda.

Posted by : BlogTerms ~ SEO | Backlinks | Website | Widget | Ads

Artikel Cara Membuat Meta Tag Versi.2 untuk Blog diposting oleh BlogTermsTuesday, May 22, 2012. Terima kasih atas kunjungannya. Mohon Di Share Melalui Widget dibawah ini :

2 comments:

  1. Crafting an optimized SEO description is a dynamic process that requires a combination of strategic thinking and adaptability.

    SEO title tag is not only a beacon for search engines but also a gateway for users to explore your content

    creating a SEO website design that not only looks appealing but also performs well in search engine rankings is crucial. The structure of your website plays a pivotal role in its SEO success.

  1. Respect and I have a nifty supply: House Renovation What To Do First exterior home remodel

Post a Comment